Webinar: Sastra dan Narasi Kemerdekaan dalam Naskah Lama

 



Dalam rangka memperingati Hari Kemerdekaan ke-76 Republik Indonesia, Pelataran Sastra Kaliwungu bekerja sama dengan Kendal Heritage, mempersembahkan:


Webinar Kemerdekaan: Sastra dan Narasi Kemerdekaan dalam Naskah Lama


Akan diselenggarakan pada:

📆 Jum'at, 20 Agustus 2021

🕖 19.00 - selesai

📍 Zoom Meeting (bit.ly/WebinarPSK-KH atau masukkan Meeting ID: 864 2881 5818 dan Passcode: 398657)


Narasumber:

👨🏻‍💼 Rendra Agusta, S.S., M.Sos., M.Hum. (Peneliti Naskah Kuno dan Founder Sraddha Sala)

👨🏻‍💼 Nur Fauzan Ahmad, S.S., M.A. (Dosen Filologi - Sastra Indonesia Universitas Diponegoro)


Moderator:

🧑‍💼 Galuh Setyo Aji (Kendal Heritage)


Pembuka:

👨🏻‍💼 Bahrul Ulum A. Malik (Presiden PSK)


Fasilitas:

📝 Sertifikat

📦 Doorprize

💡 Ilmu yang bermanfaat


Pendaftaran: bit.ly/DaftarWebinarPSKKH


❕Narahubung:

0895415453871 (Lukluk)

082223830291 (Yusril)


#pelataransastrakaliwungu #kendalheritage #instakendal #explorekendal #siswakendal #kendalhariini #kendaltempodulu #budayakendal #ngenalkendal #cagarbudayakendal #welerineni  #dicomendengar #pesonakendal #explorepegandon #jajankendal #kakilimakendal #explorejateng #jajanankendal  #kulinerkendal #sejarahindonesia #disdikbudkendal #tradisikendal #bpcbjateng #puslitarkenas #cagarbudaya #kendalhits #psk #kendalpintarberbagi #iniboja #liputankendalterkini

Komentar